Menghadapi Greysia/Febby pada perebutan juara grup, Melani/Tryola akan bermain lepas tanpa beban. Dari segi pengalaman, Greysia/Febby tentu lebih matang dari Melani/Tryola. PBSI Home Tournament kali ini dimanfaatkan Melani/Tryola untuk mengukur sejauh mana permainan mereka.
Dengan hasil ini, maka Kelly/Savira yang sudah dua kali menderita kekalahan di penyisihan Grup J, gagal untuk lolos ke perempat final. Di penyisihan pertama kemarin, Kelly/Savira dikalahkan Greysia/Febby dengan skor 10-21, 9-21. (fin/tgr)
Ganda Putri Belum Ada Kejutan
