Tak lupa karena masih dalam masa pandemi, para pelari juga menerapkan social distancing dan sejumlah protokol kesehatan lainnya.
Ke depan, pihaknya berharap kegiatan lari tematik seperti ini, bisa dilakukan kembali dengan lebih meriah. “Kami juga berharap, meski di tengah pandemi, nuansa kemerdekaan bisa tetap terasa dengan adanya kegiatan ini,” tukasnya. (*)
