“Debut bola tangan pada Porda 2018 langsung berbuah medali perunggu. Tentu saja, prestasi yang telah dicapai sebelumnya bisa ditingkatkan pada perhelatan berikutnya. Semoga ABTI berhasil menjaring atlet-atlet terbaik dari kejuaraan ini,” imbuhnya. (ttr)