Diakui juga oleh petugas itu, pada saat pengisian sampai saat ini, pihaknya menginput terlebih dahulu jumlah pengisian BBM ke alat yang sudah terhubung dengan mesin tangki pengisi BBM. “Tujuannya meminimalisir kekurangan stok, terkontrol dari segi pengeluaran BBMnya,” tandasnya. (jrl)