Jelang PSIS Vs Persib Bandung, PSIS Bisa Hentikan Tren Positif Persib Jika…

Tren Positif Persib terancam dihentikan PSIS Semarang dalam laga PSIS vs Persib Bandung sore nanti
Tren Positif Persib terancam dihentikan PSIS Semarang dalam laga PSIS vs Persib Bandung sore nanti. foto: dok liga 1
0 Komentar

“Kami sudah melakukan persiapan yang baik dan saya rasa dari dua pertandingan sebelumnya, pertandingan melawan Persib ini adalah persiapan kami yang paling maksimal dari sisi waktu,” ungkap Ridwan.

Kekuatan penuh kedua tim akan mempertontonkan pertandingan cepat dan menarik di sore nanti, Selasa 31 januari 2023 pukul 16.30 WIB. PSIS jika bisa memanfaatkan semua faktor kelebihan tadi diprediksi bisa menghentkan tren positif Persib Bandung.

 

0 Komentar