10 Tips Aman Dan Nyaman Perjalanan Menuju Bandara Soekarno Hatta Menggunakan Mobil Pribadi

bandara-soekarno-hatta
10 tips aman dan nyaman perjalanan menuju Bandara Soekarno Hatta menggunakan mobil pribadi. Foto : screenshot / wikipedia - radarcirebon.id
0 Komentar

7. Berdo’a memohon agar diberi keselamatan kemudahan.

Berdo’a sebelum berangkat memohon agar dalam perjalanan diberi keselamatan, kelancaran dan kemudahan.

8. Pastikan terminal keberangkatan dan gate sesuai dengan tiket pesawat.

Saat memasuki ruas jalan di bandara pastikan terminal keberangkatan dan gate sesuai dengan yang tertera pada tiket pesawat.

9. Pastikan Tidak Ada Barang atau Dokumen yang Tertinggal di Dalam Kendaraan

Baca Juga:Inilah 3 Sepeda Motor Honda Terlaris Awal Tahun, Cek Harganya di Sini!UPDATE! Harga Emas 16 Februari 2023 Turun Banyak, Ayoo Buruan Borong Sebelum Meroket Lagi

Hal ini sangat penting mengingat jarak parkir kendaraan yang lumayan akan menyita waktu jika ada yang tertinggal di dalam kendaraan.

10. Mengikuti Arahan dan Aturan Bandara

Langkah terakhir yaitu mengikuti arahan dan peraturan yang ada di bandara Soekarno Hatta, karena pihak bandara tentu menerapkan beberapa aturan demi kelancaran dalam perjalanan.

Untuk kenyamanan dalam melakukan perjalanan jika menggunakan kendaraan pribadi, lebih nyaman jika kita menyewa jasa supir untuk mengantarkan dan menjemput kembali.

Mengingat banyak pemeriksaan dan persiapan-persiapan yang di lakukan di bandara Soekarno Hatta sebelum terbang, termasuk pemeriksaan barang bawaan maupun dokumen.

Untuk masyarakat wilayah III Cirebon, jasa supir yang ramah dan profesional salah satunya dengan Budi. Yang sudah sering mengantar maupun jemput tamu di Bandara Soekarno Hatta, jadi sudah hafal jalur-jalurnya.

Bagi yang mau memakai jasanya tinggal kirim WA saja ke +6287828713214, nanti langsung direspons.

Demikian ulasan tips aman dan nyaman perjalanan menuju Bandara Soekarno Hatta dengan menggunakan mobil pribadi, semoga bermanfaat. (*)

0 Komentar