Dibuka, KUR BRI 2023 Siapkan Rp270 Triliun, Bunga Bisa Nol Persen

KUR-BRI-2023
DARI PIHAK BRI: Ini Persyaratan Mendapatkan KUR BRI 2023, Ada Kriteria Khusus dan Kriteria Umum. Foto: IST.
0 Komentar

BUMN, kata Erick, berkomitmen membantu target minimal 30 persen porsi pembiayaan untuk UMKM pada tahun depan.

“Sejak awal, kami terus mendorong program kerakyatan seperti KUR, PNM Mekaar dan Makmur dapat meningkat dan menjangkau lebih banyak para pelaku usaha, termasuk usaha mikro,” ujarnya.

Dia juga mengatakan, jumlah nasabah Mekaar sebelum pandemi hanya berjumlah 5,6 juta dan berdasarkan data per November 2022 telah berjumlah 12,7 juta.

Baca Juga:Ambyar! Jadwal Pengumuman Hasil Seleksi PPPK Guru Kacau, Masih Ada Harapan di 24, 25, 26, 27, dan 28 FebruariBerikut 10 Provinsi yang Melakukan PHK Besar-besaran, Jawa Barat Urutan Berapa?

“Hal ini juga menjadi komitmen kami untuk mendorong para pelaku usaha mikro bisa naik kelas. Penguatan terhadap sektor ini akan sangat besar dampaknya bagi perekonomian Indonesia secara umum,” tutup Erick.

Dengan kebijakan yang diusulakan Menteri BUMN tersebut, apakah KUR BRI 2023 akan mengalami perubahan terkait bunga pinjaman?

Jika usulan bunga nol persen disahkan, maka tahun ini KUR BRI bukan tidak mungkin akan mengalami peningkatan nasabah yang besar.

Dan hal tersebut menjadi peluang besar bagi UMKM untuk segera mengembangkan usahanya dengan baik dan cepat.

Akankan KUR BRI 2023 memiliki bunga nol persen? Kita tunggu saja apakah ususlan itu disahkan atau tidak. (*)

0 Komentar