Mengenal Induk Organisasi Bulutangkis Internasional BWF, Berikut Penjelasannya

Induk organisasi bulutangkis internasional
Induk organisasi bulutangkis internasional. radarcirebon.id-IST foto: BWF
0 Komentar

Level 2 – World Tour – Super 1000 (minimal hadiah – $ 1.100.000)
Level 3 – World Tour – Super 750 (minimal hadiah – $ 750.000)
Level 4 – World Tour – Super 500 (minimal hadiah – $ 400.000)
Level 5 – World Tour – Super 300 (minimal hadiah – $ 170.000)
Level 6 – BWF Tour – Super 100 (minimal hadiah – $ 90.000)

3. Grade 3: Continental Level

Turnamen Continental Level biasanya diikuti oleh pemain-pemain berperingkat rendah yang sedang meniti karier mereka agar dapat berpartisipasi dalam turnamen yang lebih tinggi.
International Challenge (minimal hadiah – $ 25.000)
International Series (minimal hadiah – $ 10.000)
Future Series (minimal hadiah – kurang dari $ 10.000)

4. Turnamen Junior

BWF juga memberikan kesempatan pada setiap pemain junior untuk berkembang dengan mengikuti turnamen khusus junior yang digelar di sejumlah negara. Berikut beberapa turnamen junior:
Junior International Grand Prix
Junior International Challenge
Junior International Series

0 Komentar