CIREBON, RADARCIREBON.ID- Sampurasun dulur sadayana, kumaha kabarna damang? Apakah anda mengetahui apa itu babasan sunda?
Jadi, babasan sunda adalah atau ungkapan Sunda adalah kata majemuk (kecap kantetan) yang susunannya sudah tentu, tidak bisa diubah, dan mengandung makna kiasan yang pasti.
Makna yang terkandung di dalam babasan sunda biasanya menggambarkan sifat manusia. Jumlah babasan sunda sangat banyak, bahkan ada ratusan lebih.
Baca Juga:Ternyata Ini Website Penghasil Saldo Paypal! Berpotensi 100US$ Perpekan7 Aplikasi Penghasil Uang Tercepat! No 7 Tidak Diketahui Banyak Orang
Berikut adalah 30 contoh penerapan babasan sunda dalam kalimat bahasa Sunda beserta artinya.