Cara Download Aplikasi Messenger di iPhone.
1. Pertama, unduh dan pasang aplikasi Messenger di App Store.
2. Bila sudah terpasang, buka aplikasi Messenger.
3. Login atau masuk dengan akun Facebook kamu.
4. Setelah berhasil masuk, silakan masukkan nomor HP kamu untuk mencari teman chatting lebih mudah.
5. Proses selesai, Messenger siap untuk digunakan.
Cara Download Aplikasi Messenger di Windows 10
1. Buka aplikasi Microsoft Store.
2. Pada kolom pencarian, carilah Messenger.
3. Pilih Messenger > Klik tombol Get untuk mengunduhnya.
4. Bila sudah terpasang, silakan klik Launch pada aplikasi tersebut.
5. Login atau masuk dengan akun Facebook kamu dan proses selesai. Kamu bisa chatting-an dengan teman Facebook kamu.
Messenger Desktop Website
Baca Juga:CATAT! Ini Syarat Mengikuti Mudik Gratis dari Jasa RaharjaAplikasi Sadap WA Yang Bisa Di Sembunyikan Terbaru 2023!
Cara Download Aplikasi Messenger Desktop Website
1. Bukalah web browser yang kamu gunakan, seperti Mozilla Firefox, Google Chrome, atau Opera.
2. Kunjungi situs Messenger sebagai berikut: messenger.com
3. Lanjutkan dengan login menggunakan akun Facebook kamu.
4. Proses selesai. Kamu bisa mulai menggunakan Messenger di browser kamu
Demikian artikel mengenai Download Aplikasi Messenger semoga dapat membantu anda dalam mengunduh messenger secara mudah cepat dan aman.