Wajib Ditonton! List 10 Drakor Terbaik Sepanjang Masa, Rating, Sinopsis, Trailer

10 drakor terbaik sepanjang masa dengan rating tinggi
10 drakor terbaik sepanjang masa dengan rating tinggi/radarcirebon.id
0 Komentar

  1. Mother (2018 – 9.0/10)

https://www.youtube.com/watch?v=yJ5mP43xl0E

Drakor bergenre melodrama dan misteri ini sangat disukai oleh berbagai kalangan. Sebaiknya anda tonton langsung untuk merasakan perjuangan kehidupan yang kuat dalam drama ini.

Sinopsis : Mother mengisahkan Kang Soo JIn (Heo Yool), seorang guru temporer di sekolah dasar yang mengetahui bahwa salah satu muridnya, Kim Hyena dianiaya oleh keluarganya. Soo Jin lalu berencana untuk ‘menculik’ anak tersebut dan berusaha melindunginya agar terhindar dari perlakukan buruk keluarganya sendiri. Setelah itu, mulai dari sana keseruan drama ini dimulai.

Baca Juga:Enak Nampol! Berikut 7 Tempat Kuliner Majalengka Yang Tidak Boleh TerlewatkanJangan Panik! Berikut 5 Solusi Mengatasi Hp Vivo Yang Tiba Tiba Mati

  1. Extraordinary Attorney Woo (2022 – 8.7/10)

https://www.youtube.com/watch?v=zjDH1Zgg_CM

Dengan tampilan visual yang manarik, efek pada drama serta alur nya yang sangat pas menjadikan drama ini berhasil menarik hati penonton sehingga masuk sebagai drakor terbaik sepanjang masa. Setelah meonton drama ini anda akan mengetahui sedikit banyak nya tentang hukum.

Sinopsis : Menceritakan kehidupan pengacara Woo Young Woo yang menjadi pengacara dengan spektrum autisme pertama di Korea. Ia bekerja di sebuah firma hukum terkenal, yaitu Hanbada. Woo Young Woo dikenal sebagai pengacara jenius karena memiliki IQ yang tinggi dan ingatan yang luar biasa.

  1. Hospital Playlist (2020 – 8.8/10)

https://www.youtube.com/watch?v=bc8TCfhwAy8

Jika anda menyukai drama tema kesehatan, ini adalah drama yag wajib di tonton selain menambah pengetahuan terkait kesehatan, anda juga akan terhibur dengan komedi yang disajikan. Dijamin nagih noton season 2 nya deh!

Sinopsis : bercerita tentang keseharian 5 dokter spesialis di sebuah rumah sakit Yulje. Kelima dokter ini sudah bersahabat sejak berkuliah di tahun 1999. Setiap minggunya, mereka bermain band dengan membawakan lagu-lagu lawas semasa berkuliah dulu. Banyak hal selain mengenai dunia medis yang bisa anda dapatkan dari Hospital Playlist, seperti komedi, pelajaran hidup, hingga percintaan.

  1. Crash Landing on You (2019 – 8.7/10)

https://www.youtube.com/watch?v=eXMjTXL2Vks

Kisah percintaan dri 2 negara yang berbeda membuat drama ini berhasil menjadi trending setiap minggunya saat ditayangkan. Bagaimana tidak, dalam drama ini ada percintaan, perjuangan, sisi kehidupan militer, sisi kehidupan seorang bisnis dan kehangatan persahabatan. wajib ditonton karena darkor ini masuk kepada drakor terbaik sepanjang masa.

0 Komentar