CIREBON, RADAR CIREBON.ID – Tenda anak bisa jadi pilihan hadiah yang menarik untuk si buah hati. Bentuknya beragam dengan motif dan warna yang menarik. Tapi, bagaimana cara memasangnya? Berikut simak cara memasang tenda anak agar terasa nyaman dan 4 jenis tenda anak.
Masa kanak-kanak adalah masa di mana si kecil mulai memasuki dunianya sendiri, dunia penuh fantasi. Tentunya, salah satu hadiah yang bisa membuat mereka senang memasuki dunia fantasi adalah kenyamanan rumah mereka sendiri. Karena itu, simak cara memasang tenda anak agar terasa nyaman dan 4 jenis tenda anak.
Mewujudkan rumah untuk buah hati bukan perkara sulit, lho. Parents juga bisa saja menghadiahi mereka dengan tenda anak dan si anak pun bisa memiliki area pribadinya untuk berimajinasi.
Baca Juga:Mudah Banget Nih! 4 Cara Scan Barcode Wifi Tanpa Aplikasi Untuk Android dan IphoneGampang Banget! Cara Mendapatkan Uang dan Koin dari Snack Video Lengkap dengan Cara Mencairkannya
Namun sebelum membeli parents wajib tau nih cara memasang tenda anak agar terasa nyaman dan 4 jenis tenda anak, cara memasang tenda anak pun biasanya cukup mudah, ketimbang membangun rumah pohon. Ada beragam model tenda anak yang beredar di pasaran dan di online shope seperti Lazada dan lainnya, yuk langsung saja kita bahas.
2. Rangkai dan pasang dengan hati-hati 2 frame tenda yang besar seperti gambar diatas. Serta masukkan ujung frame pada lubang yang tersedia di ujung inner tenda. Lakukanlah minimal berdua dengan teman anda untuk meminimalisir kerusakan pada frame tenda.
3. Tali bagian ujung tengah inner tenda pada persilangan kedua frame besar tadi seperti pada gambar diatas.
4. Klipkan bagian inner tenda pada frame tadi dengan hati-hati.
5. Setelah bagian seluruh inner tadi diklip dengan frame besar, pasang flysheet diatas inner tenda seperti pada gambar di atas.
6. Rangkai dan pasang frame kecil pada bagian depan flysheet untuk membuat teras tenda.
7. Kaitkan semua ujung flysheet dengan tali dan pasak tenda.