– Uang Koin Masa Pendudukan Jepang
• Boleh dibilang anomali, karena memiliki harga yang sangat mahal dan bahkan jauh lebih mahal dari uang kertas.
• Desain berupa pahatan wayang arjuna di depan, dan nominal di belakang. Pecahan yang ada diketahui adalah 10 sen, 1 sen, dan 5 sen.
• Pecahan 10 sen dihargai Rp1.200.000,- kondisi biasa dan Rp2.500.000,- untuk kondisi UNC.
Baca Juga:UPDATE! Harga Emas Hari Ini Terkoreksi LagiMENCENGANGKAN! Ini 13 Uang Koin Kuno Paling diincar Kolektor, Harganya Tembus 100 Juta Lebih
• Pecahan 1 sen dihargai Rp2.500.000,- kondisi biasa dan Rp4.000.000,- untuk kondisi UNC.
• Pecahan 5 sen dihargai Rp80.000.000,- untuk kondisi biasa dan Rp150.000.000,- untuk kondisi UNC,
Dan ternyata uang kuno seri pendudukan Jepang ada yang paling mahal, karena uang seri ini sudah sangat susah untuk mendapatkannya.
Demikian ulasan tempat penjualan uang kuno yang perlu Anda ketahui, berikut daftar uang koin VOC yang di incar kolektor.