4. Uang Koin Kuno Rp850 Ribu
Koin yang satu ini dikeluarkan oleh BI dalam rangka peringatan kemerdekaan RI ke-50. Bahan emas yang digunakan oleh koin ini berkadar 23 karat, berat 50 gram, diameter 35 mm, dan ketebalan 2,78 mm.
Jika diamati, pada bagian belakang bergambar Soeharto, yakni Presiden Ke 2 RI.
Uang kuno ini dilengkapi juga dengan logo DHN – 45 dan 50 bintang serta teks melingkar yang berbunyi LIMA PULUH TAHUN KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA.
Baca Juga:SUKU BUNGA BERUBAH, Ini Tabel Cicilan KUR BRI 2023, untuk Modal Usaha Bisa Pinjam 50 JutaINFO ARUS BALIK: Simak Contra Flow Tol Japek 30 April dan 1 Mei 2023
Masih pada uang kuno ini, ada lambing Garuda Pancasila. Yang tentu istimewa bahwa uang koin yang mengandung emas ini dicetak menggunakan Teknik proof.
Masih detail soal koin kuno ini, jika diamati dari samping maka tampak 5garis di empat tempat berbeda, ada logo Perum Peruri, serta nomor seri yang terdiri dari 5 angka.
Misalnya, ada seorang kolektor uang koin kuno dari Bandung berani membayar mahal untuk sebuah uang koin kuno.
Di akun Youtube Wong Biyen, kolektor asal Bandung itu menegaskan bahwa dia membeli koin kuno jenis tertentu dengan harga tinggi.
Ia bahkan berani menebus uang lama itu dengan harga ratusan juta rupiah.
“Assalamualaikum baraya, untuk wilayah kota Bandung, bila ada yang punya koin-koin asing mau dijual bisa hubungi aku di 0857 9459 8007 hatur nuhun,” demikian keterangan di akun YouTube tersebut.
kalangan kolektor barang antik.
Dengan menjual di medsos seperti Facebook, Twitter, maupun Instagram bisa memudahkan para kolektor menemukan uang kuno yang Anda tawarkan.
2. Jual Melalui Situs e-Commerce
Baca Juga:INI TAMPANGNYA! Bule Australia yang Meludahi Imam Masjid di BandungJANGAN SAMPAI KETINGGALAN, Ini 6 Instansi yang Buka Formasi CPNS 2023 untuk Lulusan SMA
Ya, Anda bisa menjual uang koin kuno melalui situs e-commerce. Pastikan detail dari uang kuno yang Anda tawarkan tertulis dengan jelas.