RadarCirebon.id – Sangat penting di tengah arus kendaraan Modern tapi masih aja Kendaraan Tradisional di indonesia ini masih exis tak di telan Zaman oke langsung saja apa saja Kendaraan Tradisional tersebut yang Mimin sudah kumpulkan beberapa contohnya langsung aja simak artikel ini okeh !!
Indonesia memiliki banyak jenis kendaraan mulai dari kendaraan darat, laut hingga udara. Di zaman modern kini mulai marak transportasi online terutama jalur darat seperti taksi online dan ojek online. Alat transportasi tentunya enggak terlepas dari kehidupan manusia sehari-hari yang sangat bermanfaat bagi setiap aktivitas.
Alat transportasi dapat memudahkan kita untuk memindahkan barang atau mengangkut orang, contohnya seperti alat transportasi mobil, bus, motor, sepeda, becak, pesawat, kapal, dan masih banyak lagi. Jika tanpa adanya alat trasnportasi, aktivitas manusia bisa terhambat, boros biaya, serta waktu. Maka dari itu, alat transportasi enggak bisa lepas dari kehidupan manusia.
Pengertian Alat Transportasi
Baca Juga:Harga Mobil Datsun Tahun 2022 Bekas Yang Melegenda !!3 Cara Bisnis Uang Kuno Keuntungan Bikin Kamu Nyengir !!
Alat transportasi merupakan sarana yang dapat menghuungkan beberapa daerah atau wilayah dan juga dapat memindahkan barang dan manusia dari satu tempat ke tempat lain. Namun tahukah kamu selain transportasi modern yang kita gunakan di masa kini ternyata banyak transportasi tradisional yang perlahan mulai di tinggalkan. Oleh karena itu, berikut Kawan GNFI sampaikan 11 transportasi tradisional asal Indonesia yang perlu kamu tahu.
Jenis-Jenis Alat Transportasi
Alat transportasi memiliki dua jenis yaitu, tradisional dan modern. Perbedaaannya hanya terletak pada penggunaan bahan bakar dan efektivitas waktu saja. Transportasi tradisional enggak memerlukan bahan bakar, sedangkan alat transportasi modern memerlukan bahan bakar untuk dapat berjalan. Alat transportasi modern jauh lebih efisien dan efektif dibandingkan dengan alat transportasi tradisional.
1. Alat Transportasi Tradisional
Alat transportasi tradisional merupakan transportasi yang di gerakkan dengan menggunakan tenaga hewan. Selain itu, transportasi tradisional juga dapat di gerakkan dengan hewan seperti delman. Transportasi tradisional juga bisa digerakkan dengan tenaga manusia contohnya, becak dan gerobak.
2. Alat Transportasi Modern
Alat transportasi modern merupakan alat transportasi yang menggunakan tenaga mesin seperti peswat, motor, mobil, bus, truk, kereta, kapal, dan lain-lain. Perubahan kendaraan tradisional kendaraan modern menjadi hal yang wajar terjadi karena majunya perkembangan teknologi. Apalagi saat ini zaman begitu canggih di mana sangat mudah untuk di dapatkan.