Selain melakukan pijatan, penguapan dan masker. Kamu juga bisa mengatasi bruntusan di wajah dengan melakukan scrubing minyak zaitun. Caranya cukup mudah yaitu campurkan 2 sendok makan garam laut halus dengan 1 sendok makan minyak zaitun.
Kemudian, aduk hingga merata. Gosok kulit yang berjerawat atau bruntusan selama sekitar 3 hingga 4 menit secara lembut. Lalu bilas wajah hingga bersih. Lakukan perawatan ini seminggu satu kali.
Demikian ulasan mengenai manfaat dari minyak zaitu bagi wajah, salah satunya untuk menghilangkan kerutan di wajah dan juga banyak manfaat lainnya. Semoga bermanfaat.