CIREBON, RADARCIREBON.ID – Pada Artikel Berikut ini akan membahas kira-kira berapa Saldo Minimal Transfer Pada Penggunaan Aplikasi Livin Mandiri
Berapa minimal transfer Aplikasi Livin Mandiri? Ternyata hanya segini. Saat ini, bank digital cukup populer, pasalnya fitur-fitur yang ada pada bank digital sangat memudahkan dalam melakukan segala bentuk transaksi tanpa perlu datang langsung ke bank ataupun mesin ATM.
Hampir semua bank di Indonesia kini memiliki produk bank digital, tidak terkecuali Bank Mandiri. Bank digital milik Bank Mandiri ini bernama Livin by Mandiri. Livin Mandiri memberikan berbagai layanan transaksi, salah satunya melakukan transfer.
Baca Juga:BIKIN KAGET! Ini Dia 6 Manfaat Bedak Kelly Jika Dipakai Untuk Wajah Secara RutinWajib Tahu 5 Kelebihan Punya Aplikasi Livin’ by Mandiri, Beserta Cara Daftar Aplikasi Livin Mandiri
Untuk melakukan transfer melalui Livin Mandiri, tentunya ada minimal dan juga limit transaksi baik ke sesama Mandiri maupun ke rekening bank lain. Lantas, berapa minimal untuk melakukan transfer melalui Livin Mandiri?
Untuk diketahui, transfer antarbank menggunakan Livin Mandiri akan dikenakan biaya admin sebesar Rp6.500 per transaksi dan jika melalui BI Fast akan dikenakan biaya admin sebesar Rp2.500 per transaksi.
Itulah penjelasan singkat mengenai berapa saldo minimal transfer pada penggunaan aplikasi Livin Mandiri.