Sehingga dengan adanya fitur kunci pintar ini para pengguna akan secara mudah dan praktis dalam memverifikasi kunci dengan hanya menggunakan kenob saja tanpa harus starter terlebih dahulu.
4. Mesin
Dari sisi dapur pacunya, motor Honda Scoopy ini memiliki kelebihan dalam hal mesin yang digunakan. Meski masih memakai mesin dengan yang sama seperti varian Scoopy sebelumnya, motor dengan 110 CC ini memiliki tenaga yang cukup mumpuni untuk keperluan jarak jauh.
Bahkan secara akselerasi pun terbilang sangat lincah, halus dan responsif sehingga akan merasakan kenyamanan dalam berkendara.
Baca Juga:KAMU HARUS TAHU! Wajah Kusam Pakai Apa? Ini Kata Dokter Shindy Supaya Wajah Tidak KusamINI DIA 6 Perubahan Pada Scoopy Prestige 2023 Yang Tampil Lebih Stylish, Cek Detailnya Disini!
https://www.youtube.com/watch?v=XEDT3yk6gQc&t=845s
Nah. demikian ulasan mengenai kelebihan motor Honda Scoopy terbaru yang dapat memberikan sensasi berkendara trendy dan nyaman. (*)