HANYA 3 LANGKAH, Ini Cara Luluran Shinzui Dengan Minyak Zaitun Bikin Kulit Bersih, Lembab, dan Ternutrisi

Cara luluran shinzui dengan minyak zaitun
Luluran shinzui dengan minyak zaitun kulit jadi bersih dan ternutrisi/ist.radarcirebon.id
0 Komentar

Tujuannya adalah untuk membersihkan tubuh dari kotoran dan keringat. Banyak orang yang belum menyadari bahwa mandi sebelum luluran akan meningkatkan efektivitas lulur dalam mengangkat sel-sel kulit mati dan kotoran yang menempel di permukaan kulit.

2. Balurkan Minyak Zaitun Dengan Lulur Shinzui

Oleskan skincare perpaduan minyak zaitun dengan lulur shinzui tersebut dengan menggunakan kuas, atau dengan tangan langsung ke area kulit yang akan dilulurkan.

Misalnya daerah seperti tangan dan kaki. Biarkan lulur mengering selama sekitar 5 menit, kemudian gosok scrubnya sampai kulit terasa bersih.

Baca Juga:INI CARA BUAT DAN APLIKASINYA! Minyak Zaitun Dengan Lulur Shinzui, Bikin Kulit Bersih, Putih, Lembab, dan Ternutrisi Sepanjang HariDokter Sampai Heran, Ini Dia 5 Cara Membuat Masker Beras Dengan Minyak Zaitun, Bikin Wajah Putih dan Bening Permanen

3. Bilas Sampai Bersih

Perlu diingat agar tidak langsung membilas lulur saat terlihat sudah kering. Gosoklah scrub tersebut hingga mengelupas, dan inilah manfaat dari minyak zaitun yang telah dicampurkan, yaitu untuk mencegah iritasi pada kulit saat menggosok scrub.

Setelah scrub terkelupas dan bersih, bilaslah dengan air mengalir hingga lulur pada kulit hilang dan terasa halus.

Lulur Shinzui ini juga dapat digunakan sebagai pengganti sabun mandi.

Demikian cara luluran shinzui dengan minyak zaitun agar kulit lebih bersih, Cerah, dan Lembut.

0 Komentar