PAHAMI! Begini Tips Menggunakan Bedak Kelly Untuk Menghasilkan Wajah Glowing, Simak Urutan Penggunaannya!

Tips Menggunakan Bedak Kelly
Tips Menggunakan Bedak Kelly Foto: Ist/@kellycosmetics - Radarcirebon.id
0 Komentar

Berikut ini urutan menggunakan bedak kelly sebelum benar-benar bedak satu ini dioleskan ke wajah:

1. Bersihkan wajah dari kotoran seperti sisa make up ataupun debu yang menempel di wajah baik pagi sesudah bangun tidur ataupun malam hari sebelum tidur.

2. Gunakan milk cleanser untuk membersihkan kotoran tadi.

3. Selanjutnya, bersihkan kembali wajah Anda menggunakan sabun cuci muka.

4. Pastikan wajah sudah dalam keadaan bersih dari kotoran.

5. Setelahnya, oleskan toner di wajah Anda untuk memberikan kesegaran pada kulit wajah.

Baca Juga:Rahasia Cantik Wanita Jepang, Ternyata Cuma Pakai Lulur Shinzui Scrub Bisa Bikin Kulit Putih MenawanWajah Glowing Parah Cuma Pakai Bedak Kelly Dan Sunscreen Wardah, Ternyata Ini Rahasianya!

6. Kemudian, pakai serum untuk memberikan hidrasi yang baik pada kulit wajah Anda tersebut.

7. Setelah itu, Anda bisa pakai sunscreen jika pagi hari sedangkan malam hari tidak terlalu perlu.

8. Baru Anda bisa menggunakan bedak kelly sebagai langkah terakhir.

https://www.youtube.com/watch?v=SRh6CeK9Ywc

Nah, itulah tadi tips menggunakan bedak kelly untuk menghasilkan wajah glowing dengan langkah-langkah yang tepat. (*)

0 Komentar