3 Rekomendasi Tempat Makan dengan Rating Bintang Lima di Cirebon; Cocok Dikunjungi Saat Weekend Bareng Keluarga

Tempat makan
Warung Kopi Manis. Foto: Santo Sy - radarcirebon.id
0 Komentar

Tentu saja rasanya sangat nikmat sehingga banyak pembeli yang ketagihan untuk mencoba masakan ini.

Anda masih bisa merasakan rasa gurih dari bumbu Indomie yang dipadukan dengan bumbu tambahan yang membuat rasa Mi Get Wahidin semakin nikmat.

Dalam penyajiannya, mie disajikan dengan tambahan daun bawang, saus, sambal dan telur.

Baca Juga:Cara Memutihkan Wajah dengan Kopi Hitam; Gunakanlah Masker Kopi Hitam Sebelum Tidur Agar Wajah Anda Glowing Seharian! Begini CaranyaGunakanlah Minyak Kemiri Murni untuk Menghilangkan Uban Secara Permanen! Berikut ini Tips 2 Cara Membuat Minyak Kemiri Alami yang Mudah dan Tidak Membutuhkan Waktu Lama

Uniknya, meski diperlakukan berbeda, ternyata Mie Get Wahidin hanya menggunakan indomie goreng sebagai bahan dasarnya.

Mie Get Wahidin yang tersedia dengan harga yang cukup murah mulai dari 15.000 per porsi.

Jika Anda tertarik dengan kuliner ini, Anda bisa datang ke Jalan Terusan Cipto, Pekiringan, Kesambi, Kota Cirebon, Jawa Barat.

Mie Get Wahidin Cirebon buka hari Selasa hingga Minggu pukul 14:00 hingga 22:00 WIB.

Demikian ulasan tentang 3 tempat makan bintang lima di Cirebon. Semoga bermanfaat.***

https://youtu.be/8bSFn6_oODM

 

0 Komentar