5 Daftar Produk Viva Cosmetics Yang Melegenda

PRODUK VIVA YANG MELEGENDA YANG BANYAK DI GUNAKAN
PRODUK VIVA YANG MELEGENDA YANG BANYAK DI GUNAKAN
0 Komentar

RADARCIREBON.ID – Viva dikenal sebagai brand yang menawarkan berbagai produk skincare dan makeup dengan harga terjangkau. Selain itu, Viva juga merupakan produk skincare lama atau cukup senior dengan bahan-bahan yang aman dan BPOM.

Meski terdengar jadul, produk Viva masih sangat di minati dan memiliki manfaat luar biasa untuk kulit.  hampir semua wanita sudah sangat familiar dengan kosmetik Viva. Telah berdiri selama puluhan tahun, rangkaian produk dari Viva Cosmetics yang telah bersertifikasi halal ini masih populer hingga sekarang. Nah, dari beberapa produk kosmetik Viva paling populer berikut ini, sudah berapa nih yang Anda miliki dan pernah ada di banyak iklan.

Pasar produk kecantikan di Indonesia tampaknya selalu naik dari tahun ke tahun. Bukan hanya produk saja yang semakin beragam, namun brand-brand baru juga banyak bermunculan sekarang ini. Meskipun begitu, ada satu nama brand produk kecantikan legendaris yang tidak pernah terlupakan.

Baca Juga:Tempat Wisata di Banjar Yang Keren Terhits Di kunjungiCara Menghilangkan Uban Secara Sekejap Dengan Minyak Kayu Putih Saja !!

produk Viva dan kegunaannya sangat bervariasi. Namun tenang saja! Semuanya masih sangat terjangkau dan cocok untuk kalangan manapun (termasuk yang punya gaji under UMR). Baiklah, penulis akan bagikan beberapa daftar produk Viva di bawah ini yang bisa di jadikan sebagai rekomendasi.

Viva sudah begitu melegenda dan di kenal oleh semua kalangan. Kalau kamu juga tertarik mencoba skincare Viva, berikut beberapa referensinya :

1 .  Viva Milk Cleanser

Kalau rangkaian produk viva queen yang satu ini pasti sudah tak asing di telingamu. Dari jaman ibu atau bahkan nenek kita, Viva Milk Cleanser adalah item skincare wajib yang harus ada di setiap meja rias wanita Indonesia.

Di sore atau malam hari setelah bebas dari aktivitas pekerjaan atau lainnya, kulit wajah kita perlu di istirahatkan dan di bersihkan. Nah, Viva Milk Cleanser ini andalannya. Saat ini, Viva Milk Cleanser ternyata hadir dalam 5 varian yaitu Milk Cleanser biasa, Bengkuang, Lemon, Green Tea dan Spirullina. Mungkin ini salah satu strategi Viva dalam mengikuti tren pasar ya.

0 Komentar