Stres ternyata dapat mempengaruhi dan bahkan sangat berdapat untuk kesehatan rambut kita. Kemampuan untuk mengelola stres dengan baik menjadi hal yang cukup penting untuk kita pelajari.
Untuk itu, beberapa kegiatan relaksasi melalui teknik seperti meditasi, yoga, atau aktivitas fisik dapat membantu menjaga kesehatan rambut secara keseluruhan.
Penting bagi remaja untuk mendapatkan dukungan dari keluarga, teman, atau profesional terkait masalah ini jika memang sudah sangat mengganggu.
Baca Juga:TERNYATA MUDAH! Berikut 5 Cara Menghilangkan Uban di Masa Remaja3 Mitos Populer Minum Kopi Hitam, Mulai dari Manfaat Hingga Gejala
Karena dengan memiliki lingkungan yang mendukung dan pengakuan bahwa uban adalah hal yang normal dan bukanlah indikator kecantikan atau usia yang sebenarnya dapat membantu remaja membangun rasa percaya diri yang positif.
Jika perubahan pada rambut menjadi perhatian utama, disarankan untuk berkonsultasi dengan profesional kesehatan atau ahli perawatan rambut untuk saran yang lebih spesifik.