2 . Hutan Pinus Limpakuwus
Selain Bukit Agaran, Hutan Pinus Limpakuwus juga menjadi salah satu tempat wisata di Banyumas yang menawarkan keindahan alam luar biasa. Anda dapat mendatangi tempat wisata yang satu ini di daerah Limpakuwus, Sumbang, Banyumas, Jawa Tengah.
Pengunjung akan dimanjakan dengan sejuknya suasana alam serta pemandangan indah. Anda dapat mencoba untuk kemping atau piknik di hutan pinus yang satu ini. Bagi Anda yang ingin mendatangi tempat wisata dengan suasana tenang dan pemandangan indah, Hutan Pinus Limpakuwus sayang untuk Anda lewatkan.
Selain cocok dikunjungi saat pagi maupun sore hari, bukit yang satu ini juga tidak kalah ramai wisatawan saat malam hari. Ada beberapa spot yang cocok digunakan untuk berfoto di malam hari. Adanya pemandangan lampu-lampu yang terlihat dari ketinggian akan sangat memanjakan mata.
Baca Juga:Manfaat Minum Teh Hijau untuk Diet Dan Buat Langsingkan Badan Biar MantapManfaat Cucian Air Beras Untuk Wajah Bikin Wajahmu Glowing
5 . Sendang Bidadari
mengunjungi salah satu tempat wisata di Banyumas, sendang Bidadari menjadi salah satu rekomendasi tepat untuk Anda datangi. Sendang Bidadari merupakan tempat wisata alam yang terletak di daerah Karangsalam, Baturaden, Banyumas, Jawa Tengah. Anda akan dimanjakan dengan suasana yang masih sangat alami.
Air yang terdapat di Sendang Bidadari sangat jernih dan bersih. Tidak hanya itu, adanya bebatuan yang membentuk tebing-tebing juga menjadikan tempat wisata yang satu ini semakin indah. Sedang Bidadari cocok dikunjungi bagi Anda yang ingin mencari suasana tenang. Keindahan Sendang Bidadari sayang untuk di lewatkan saat berkunjung ke Banyumas.