Cara Mengelola Bedak Padat yang Pecah Menjadi Baru Lagi Dan Bisa Di Gunakan Lagi

CARA MEMPERBAIKI BEDAK YANG PECAH JADI KEMBALI BARU LAGI
CARA MEMPERBAIKI BEDAK YANG PECAH JADI KEMBALI BARU LAGI
0 Komentar

3 .  Tekan menggunakan benda padat

Selanjutnya kamu bisa gunakan benad padat atau setrika untuk memadatkan bedak yang pecah. Pasalnya, bedak yang pecah dapat di padatkan kembali dengan tekanan. Panas yang di hasilkan setrikaan dapat membuat bedak yang pecah kembali menyatu.

4 . Taruh Di Tempatnya Seperti Semula

Setelah hancur dan menjadi halus, Kamu hanya perlu meletakkannya kembali pada wadah besinya. Jangan lupa, Kamu harus memisahkan wadah besinya terlebih dahulu dari wadah plastic yang membungkusnya.

5 .  Hancurkan Seluruh Bedak Padat

Cara pertama adalah dengan menghancurkan semua bedak yang masih berada di wadahnya bersama dengan yang sudah hancur sebelumnya. Taruh pada plastic kecil lalu mulai tumbuk dengan benda tumpul. Hancurkan menggunakan benda tumpul seperti sendok atau tutup deodorant roll. Hancurkan sampai halus dan seperti bedak tabur.

Baca Juga:Oh Begini Rahasia Awet Muda dan Panjang Umur Warga Okinawa Di Jepang Apakah Kamu Pengen Panjang Umur Juga !!Teknik Menghilangkan Uban dengan Teh dan Garam Ternyata Sangat Sederhana dan Mudah

Untuk menyatukan kembali serpihan bedak padat, kamu hanya membutuhkan tiga bahan, yakni cairan pembersih makeup dengan kadar alkohol 70%, sendok, dan plastik. Tahap-tahap yang bisa kamu lakukan adalah sebagai berikut :

  1. Kumpulkan pecahan bedak ke wadahnya. Kamu ingin menyatukan kembali mereka semua, kan? Tak perlu repot mencari wadah baru, sebab kamu dapat langsung menggunakan wadah asli bedak padat kamu yang sebelumnya.
  2. Satukan pecahan bedak. Ketika semua serpihan bedak padat sudah terkumpul, kamu bisa menghancurkan semua serpihan dengan punggung sendok. Ingat, semua serpihan harus hancur menjadi bubuk, ya.
  3. Teteskan cairan pembersih Selanjutnya, kamu bisa meneteskan cairan pembersih makeup ke bubuk bedak kamu dengan perlahan. Biarkan cairan alkohol itu terserap oleh seluruh bedak, kemudian padatkan bubuk bedak yang sudah basah itu menggunakan punggung sendok. Tapi, kalau kamu merasa kurang nyaman menggunakan sendok, kamu dapat melakukan proses pemadatan dengan jari tangan yang dilapisi oleh plastik.
  4. Kalau kamu merasa “adonan” bedak kamu sudah sempurna, kamu dapat membiarkannya dalam waktu satu malam. Ketika cairan alkohol sudah kering keesokan harinya, bedak padat kamu sudah bisa digunakan kembali.
0 Komentar