CIREBON, RADARCIREBON.ID- Masker dari minyak zaitun ini ternyata mudah untuk dibuat, bikin wajah bening bebas flek hitam, simak disini cara buatnya.
Memiliki wajah bening dan bebas dari flek hitam merupakan impian bagi setiap orang khususnya bagi kaum wanita, untuk mewujudkannya cukup gunakan masker dari minyak zaitun.
Berbicara tentang minyak zaitun pastinya kalian sudah mengetahui apa itu minyak zaitun atau yang biasa di sebut dengan olive oil.
Baca Juga:Mudah Di Buat, Begini Cara Buat Air Mawar Alami Untuk Wajah Agar Kinclong Dan Glowing Seharian! Ikuti Panduan Mudah Buatnya Disini3 Langkah Praktis Menggunakan Air Mawar Viva Sebelum Tidur, Buat Wajah Bersih Cerah Berseri Dan Bening, Ikuti Panduan Langkah Buatnya Disini
Minyak zaitun adalah minyak yang berasal dari mediterania dimana pohon dan buah zaitun tumbuh disana.
Minyak zaitun telah di gunakan selama ratusan tahun lamanya dan masih di gunakan hingga saat ini berkat khasiatnya sebagai minyak serbaguna.
Beberapa jenis minyak zaitun sangatlah cocok di gunakan untuk wajah, terutama minyak zaitun yang mengandung extra virgin oil.
Minyak zaitun ternyata cocok di gunakan untuk di jadikan masker pada wajah, ada beberapa bahan tambahan lain untuk di gunakan dan di aplikasikan kepada wajah.
Berikut Cara Membuat Masker Dari Minyak Zaitun Agar Wajah Bening Bebas Flek Hitam
1. Masker Minyak Zaitun dan Madu
Manfaat masker minyak zaitun dan madu mampu menjaga elastisitas kulit wajah, menghaluskan, menghydrating, dan mencerahkan secara alami. Madu seperti lotion dan mengandung antioksidan yang meremajakan kulit. Kuning telur mengandung nutrisi yang mengencangkan kulit dan mencerahkan kulit cantikmu.