Karenanya, penting untuk tetap menjaga keseimbangan pH pada kulit wajah kita agar tidak membuatnya sedikit asam.
Menjadikan air mawar viva sebagai toner atau face spray tidak saja membantu menyegarkan kulit wajah, namun juga dapat membantu memberikannya hidrasi ringan.
Selain itu, air mawar viva juga dapat bermanfaat untuk membantu mengembalikan warna kulit, menutrisi kulit dan membuat wajah lebih cerah.
Baca Juga:Wajah Jadi Secerah Ini! Cara Membuat Foundation Sendiri Dari Bedak Kelly dan Minyak Zaitun, Begini Cara Yang Benar!INI DIA! 5 Moisturizer Untuk Kulit Berminyak, Bikin Wajah Bebas Kusam
Adapun baby oil sendiri dapat bermanfaat untuk mencegah terjadinya penuaan dini.
Selain berfungsi untuk mencegah tanda-tanda penuaan dini, baby oil juga bisa digunakan untuk membantu kulit wajah Anda glowing jika digunakan secara rutin dan berkala.
Setelah mengetahui rahasia manfaat air mawar viva campur baby oil, berikut ini akan diulas bagaimana cara menggunakan air mawar viva campur baby oil untuk mendapatkan wajah impian mirip artis Korea.
–Â Siapkan wadah bersih.
–Â Siapkan botol spray.
–Â Tuangkan air mawar ke dalam wadah bersih yang sudah disiapkan sebelumnya.
–Â Campurkan 3-5 tetes baby oil ke dalam wadah yang berisi air mawar tadi.
– Lalu, aduk campuran air mawar dan baby oil tersebut.
–Â Setelah kedua bahan tercampur rata, pindahkan cairan keduanya ke dalam botol spray.