CIREBON, RADARCIREBON.ID- Berikut cara lengkap oleskan lidah buaya untuk wajah yang keriput.
Jika anda memiliki wajah keriput yang diakbiatkan oleh bertambahnya usia, anda bisa oleskan lidah buaya untuk memperbaiki skin barrier hingga kulit tampak kecang kembali.
Selain memperlambat penuaan, oleskan lidah buaya ini sangat bermanfaat untuk menutrisi kuli wajah menjadi lebih segar dan sehat. Karena lidah buaya merupakan tanaman yang berkhasiat tinggi untuk perawatan wajah.
Langsung saja, berikut cara oleskan lidah buaya untuk wajah keriput.
Baca Juga:9 Merk Bedak Lokal Terbaik, Berkualitas Internasional! Nomor 8 Paling Murah Dan Laris..Poleslah Wajah Dengan Kosmetik Terbaik Untuk Tampil Cantik Everyday! Cobain Sekarang 5 Rekomendasi Berikut Ini..
Kandungan dari lidah buaya akan membantu melembapkan kulit, sedangkan vitamin C pada lemon dapat memutihkan wajah secara alami.
Berikut adalah cara menggunakan masker lidah buaya dan lemon:
-Gunakan masker lidah buaya yang telah dicampur lemon sebelum tidur.
-Pastikan wajah dalam kondisi bersih
-Oleskan masker pada wajah hingga merata
-Diamkan kurang lebih 20 menit.
-Bersihkan wajah dengan air hangat.
Caranya sangat mudah, simak berikut ini:
-Oleskan daging atau gel lidah buaya secara merata ke seluruh permukaan kulit wajah.
-Diamkan beberapa menit hingga gel lidah buaya meresap ke kulit dan mengering.
-Bilas wajah sampai bersih dengan air mengalir.
-Ulangi cara ini secara rutin, setidaknya dua kali seminggu untuk mendapatkan hasilnya.
Dengan oleskan lidah buaya ini selain dapat mencegah penuaan dini, juga mampu mengatasi jerawat, mengatasi kulit yang terbakar akibat matahari, mengatasi eksim danpsoriasis, mengatasi kulit kering, serta menutrisi wajah agar tetap sehat.