Untuk mendapatkannya dibutuhkan perawatan yang rutin dan teratur dan waktu yang dibutuhkan juga tidak sebentar. Dengan pemakaian konsisten Anda bisa mendapatkan kulit yang lebih lembut serta halus setiap harinya.
4. Cocok untuk Jenis Kulit Kering
Bedak Kelly lebih direkomendasikan untuk kulit kering. Selain karena bisa memberikan kelembaban, hasil riasannya juga akan tampak matte dan cerah natural di wajah.
Meski begitu, Anda juga bisa mencoba di kulit yang berminyak karena banyak juga yang cocok serta tidak memicu minyak berlebih. Namun karena bisa menyumbat pori-pori maka sebaiknya wajah dibersihkan secara optimal sehabis memakainya.
Baca Juga:Trik Memakai Krim Kelly Yang Wajib Kalian Ketahui Caranya, Buat Wajah Bersih dan Glowing, Ikuti Trik Pakainya DisiniBagaimana Cara Menggunakan Air Mawar Viva Untuk Toner Wajah? Perhatikan Cara Pakai Air Mawar Viva Sebagai Toner Wajah Disini
5. Berguna Sebagai Foundation
Foundation atau alas bedak digunakan sebagai dasar make up lainnya karena itu penggunaannya cukup penting. Foundation juga berguna menutup ketidaksempurnaan kulit misalnya bintik hitam, warna kulit tidak merata dan kekusaman.
Jika Anda memakai Kelly, tidak harus menggunakan foundation lain karena memiliki fungsi tersebut. Produk ini bisa menutup noda hitam, warna kulit tidak merata, kusam, bahkan jerawat dan bekasnya.
6. Menyamarkan Noda Hitam dan Bekas Jerawat
Bedak Kelly bermanfaat menyamarkan noda hitam dan bekas jerawat. Seperti yang disebutkan sebelumnya, bedak ini mempunyai kemampuan coverage yang cukup tinggi sehingga noda hitam ataupun jerawat bisa disamarkan dan kulit tampak cerah merata.
Selain itu, pemakaian dalam waktu lama bisa membuat masalah kulit tersebut hilang sempurna dari wajah. Seperti salah satu pengguna yang menyatakan kalau bekas jerawat di wajahnya benar-benar sembuh setelah memakai bedak Kelly.
Demikian artikel mengenai Kalian Wajib Tahu Nih 6 Manfaat Bedak Kelly Untuk Wajah, Apakah Bisa Memutihkan Wajah? Simak Disini Manfaatnya. Dapatkan bedak kelly di toko kosmetik terdekat di sekitar anda atau bisa juga di beli di beberapa market online shop yang tersedia.