Setelah komplit lanjut ke cara pemakaiannya yaitu:
Siapkan wadah kecil untuk menampung adonan ketiga bahan. Jika sudah, campurkan ¼ kelly, ¾ Vaseline, dan 3-4 tetes Olive Oil.
Kemudian aduk-aduk dengan batang kecil hingga merata. Oleskan campuran ke kulit yang ingin diputihkan. Gunakan setiap hari sebelum tidur malam.
Adapun manfaat dari cara ini diantaranya:
- Memutihkan kulit secara permanen jika digunakan dalam waktu lama
- Memutihkan kulit secara instan namun mudah memudar
- Melembabkan kulit
- Memberi nutrisi ke dalam lapisan kulit
- Melembutkan kulit
- Melindungi kulit dari sinar UV matahari
- Aman digunakan dalam waktu lama
3. Memutihkan Kulit dengan Kelly, Baby Oil dan Air Mawar
Dan untuk cara yang ketiga Anda perlu menyiapkan bahan-bahan seperti Kelly Pearl Cream, Baby Oil, dan Air Mawar Viva. Serta alatnya bisa mangkuk dan sendok kecil.
Baca Juga:Bye-Bye Rambut Putih! Seperti Ini Cara Mengatasi Uban Dengan Lidah Buaya, Rambuta Hitam MerataSIMAK Cara Membuat Masker Lidah Buaya, Cukup 5 Langkah dan Dapatkan Wajah Cerah Maksimal
Kemudian jika sudah siyap lanjut ke cara pemakaiannya yaitu tuangkan satu sendok kecil Kelly ke mangkuk, lalu tambahkan Baby Oil secukupnya
Lalu aduk-aduk hingga bentuk Kelly lebih cair. Teteskan Air Mawar Viva hingga 3-4 tetes, kemudian aduk lagi hingga merata.
Campuran Kelly, Baby Oil dan Air Mawar dapat diaplikasikan ke kulit wajah pada malam hari. biarkan semalaman agar meresap lalu bersihkan di keesokan harinya.
Adapun manfaat yang di dapat dari langkah ini yaitu:
- Memutihkan dan mencerahkan wajah
- Membuat wajah lebih bersih tanpa noda hitam
- Meratakan warna kulit
- Menutrisi ke dalam lapisan kulit
- Melembutkan kulit
Meskipun kombinasi diatas banyak yang cocok, namun perlu diketahui untuk hasil tergantung apakah Anda rutin atau tidak.