5 Cara Rahasia Campuran Lidah Buaya untuk Perawatan Wajah, Campur Madu, Pisang dan Yogurt

lidah buaya
5 rahasia campuran lidah buaya yang bisa jadi perawatan wajah. Foto: pinterest-radarcirebon.id
0 Komentar

Pasalnya kulit kering bisa membuat keadaan kulit semakin rusak dan tidak sehat. Maka perlu nutrisi untuk melembabkan wajah agar tetap terhidrasi dengan baik.

Campuran lidah buayam minyak zaitun, dan madu bisa membuat wajah lebih lembab dan kulit akan kenyal tidak kekurangan nutrisi.

5 Lidah Buaya, Madu, dan Pisang (Sensitive Skin)

Untuk tipe kulit yang sensitif masker ini akan ampuh untuk mengencangkan dan mengontrol kondisi kulit wajah jauh lebih baik. Mencampurkan buah pisang ini bisa mencegah timbulnya jerawat.

Baca Juga:Cara Cepat Menghilangkan Bekas Jerawat dengan Lidah Buaya, Ini 3 Cara yang Bisa Kamu Coba!Ternyata Lidah Buaya Bisa Atasi Asam Lambung, Simak Manfaat dan Cara Buatnya

Caranya hanya mencampurkan 1 sdt gel lidah buaya, 1 sdt madu, dan 1 sdt pisang yang sudah dihaluskan.

Aplikasikan ke wajah yang sudah dibersihkan diamkan beberapa menit dan bilas hingga bersih.

Itulah 5 cara rahasia campuran lidah buaya dan bahan alami lainnya bisa untuk perawatan wajah yang aman dan simpel.

0 Komentar