Berburu 11 Makanan Anak SD Di Tahun 2023

KUMPULAN JAJANAN ANAK SD YANG HITS 2023
KUMPULAN JAJANAN ANAK SD YANG HITS 2023
0 Komentar

10 . Bakso

Biasa disajikan dengan kuah yang lezat, bakso adalah salah satu jajanan anak sekolah paling favorit di Indonesia yang mudah ditemui. Penjual bakso biasanya menggunakan gerobak atau motor untuk jualan keliling kompleks, mangkal atau ngetem di depan sekolah, maupun di pengkolan.

Ada berbagai macam bakso yang bisa kamu coba, mulai dari bakso urat, bakso bakar, bakso goreng, bakso tusuk, bakso beranak, dan masih banyak lagi bakso viral lainnya. Harga satu porsi bakso bervariasi, tergantung dari penjual dan bahan-bahan yang digunakan dalam olahan bakso tersebut.

11 .  Telur Gulung

Telur gulung merupakan salah satu jajanan anak sekolah paling laris yang sudah ada sejak lama. Proses pembuatannya cukup sederhana dan memiliki cita rasa yang gurih. Cocok untuk di jadikan camilan dan disantap dengan cocolan saus sambal.

Baca Juga:Cara Buat Cemilan Lepet ketan kacang tolo Yang Gurih Dan EnakMeriahnya Tahun Baru Islam 10 Muharram Desa Panongan Palimanan Cirebon

Cara membuat telur gulung yang bisa kamu coba di rumah, pertama campurkan telur dengan air, kemudian tambahkan lada dan kaldu bubuk secukupnya. Kocok lepas telur sampai berbusa, lalu tuangkan telur perlahan-lahan ke dalam minyak panas, selanjutnya gulung telur yang dimasukkan dengan tusuk sate secepatnya. Diamkan sebentar, tiriskan, dan sate telur gulung siap di nikmati. Atau kalau kamu nggak mau ribet, bisa membeli langsung.

 

0 Komentar