Apa Saja Manfaat Garam untuk Kecantikan Wajah? Simak! ternyata ada  4 Manfaat garam untuk kecantikan wajah yang akan bikin kulit wajahmu menjadi cerah, bersih dan glowing maksimal.

Apa Saja Manfaat Garam untuk Kecantikan Wajah
Apa Saja Manfaat Garam untuk Kecantikan Wajah.radarcirebon.id-IST
0 Komentar

Campurkan seperdelapan garam laut dan cuka apel secukupnya, lalu masukkan 1-2 potongan daunt mint yang telah dihaluskan. Aduk hingga campuran bahan tersebut membentuk pasta.

Kemudian oleskan ke seluruh wajah dan berikan pijatan lembut dengan gerakan melingkar. Setelahnya, bilas wajah hingga bersih menggunakan air hangat.

Pengelupasan sel kulit mati akan mendorong pertumbuhan sel baru yang lebih sehat. Tak heran, wajah akan terlihat lebih kencang dan bercahaya.

Baca Juga:Bisa Melembapkan Kulit Kering Umur 40 Kelihatan Seperti 20an! Apakah minyak zaitun bisa menghilangkan keriput di wajah? SIMAK! 5 Manfaat Minyak Zaitun untuk Wajah yang bikin wajah kencang glowing permanenPRAKTIS BANGET! Gunakan air mawar sebelum tidur, Sekali Pakai Langsung Terasa, wajah menjadi makin cerah dan tampak bercahaya seperti artis korea!!! SIMAK! 5 Cara Memutihkan Wajah dengan Air Mawar, Cuma Modal 7 Ribu Aja

3. Mengurangi Peradangan dan Jerawat

Garam bisa membantu memperbaiki peradangan kulit sekaligus mengeringkan jerawat. Hal ini tidak lepas dari kandungan mineral, seperti sodium, kalium, magnesium, dan kalsium di dalam garam.

“Mineral tersebut bisa membantu mengurangi peradangan dan memiliki sifat antimikroba,” tutur dr. Theresia.

Nah, khasiat garam dalam mengatasi peradangan kulit bisa kamu peroleh melalui air garam. Campurkan satu cangkir air hangat dengan tiga sendok makan garam laut berkualitas tinggi, lalu aduk hingga rata. Cuci muka kamu dengan air garam tersebut.

Apabila jerawat sedang meradang, hindari cuci muka dengan air garam secara langsung. Gunakan kain berbahan lembut, lalu kompres ke area wajah yang berjerawat selama 3-4 menit. Setelahnya, bilas wajah dengan air hangat dan biarkan wajah mengering.

4. Sebagai Toner Wajah

Menariknya, garam yang dicampurkan air juga bisa digunakan sebagai toner wajah. Manfaat air garam untuk wajah ini dapat membersihkan pori-pori secara mendalam, mencegah bakteri pemicu jerawat, serta menyeimbangkan produksi minyak di kulit.

Untuk membuatnya, campurkan satu sendok teh garam laut dengan setengah cangkir air hangat ke dalam botol semprot berukuran kecil. Lalu, kamu bisa menyemprotkan langsung pada kulit yang bersih dan kering. Hati-hati, jangan sampai semprotan air garam mengenai mata, ya!

Gunakan toner berbahan air garam dua kali sehari.

0 Komentar