7+ Langkah Merawat Kulit Dengan Air Mawar Viva, Rahasia Punya Wajah Cerah dan Glowing Seumur Hidup

merawat kulit dengan air mawar viva
0 Komentar

RADARCIREBON.ID – Rahasia punya wajah canti dan glowing seharian ternyata ada di ini! Ikutin 7+ langkah merawat kulit dengan air mawar viva berikut ini.

Siapa yang gak tahu dengan produk air mawar viva? Produk kecantikan dari Viva Cosmetics, brand kosmetik lokal yang terkenal.

Merawat kulit dengan air mawar viva adalah salah satu cara yang bisa kalian lakukan karena memiliki banyak khasiat tersembunyi yang ada di baliknya.

Baca Juga:Inilah 3+ Rahasia Pakai Minyak Zaitun yang Bikin Wajah Kalian Cerah Maksimal dan Terlihat Awet Muda di Usia Paruh BayaInilah 3+ Cara Menggunakan Minyak Zaitun di Siang dan Malam Hari, Wajah Jadi Glowing Maksimal Tanpa Noda Hitam

Merawat kulit dengan air mawar viva sudah sejak lama diterapkan, hingga saat ini banyak brand kosmetik yang menggunakan air mawar viva sebagai bahan dasarnya.

Air mawar telah lama digunakan sebagai bahan alami untuk perawatan kulit karena khasiatnya yang menyegarkan dan melembapkan.

Bunga mawar memiliki senyawa alami seperti vitamin C, antioksidan, dan minyak esensial, yang dapat memberikan manfaat luar biasa bagi kulit.

Penggunaan air mawar dalam rutinitas perawatan kulit Anda dapat membantu menjaga kelembapan, mengurangi kemerahan, dan meningkatkan tekstur kulit Anda.

Berikut adalah Artikel yang memberikan panduan tentang cara merawat kulit menggunakan air mawar:

7+ Langkah Merawat Kulit Dengan Air Mawar Viva

Dengan kandungan vitamin E, A, C, dan tambahan kandungan antioksidan yang sangat baik untuk kesehatan dan kecantikan kulit.

Jadi, untuk kalian yang ingin mendapatkan wajah cerah serta glowing, yuk simak 7+ langkah merawat kulit dengan air mawar viva berikut ini.

Baca Juga:Inilah Cara Membuat Wajah Anda Cerah Bagaikan Artis Jepang, Simak 7 Cara Mencampurkan Jeruk Nipis dan Minyak Zaitun untuk Wajah BerikutInilah Petunjuk Sederhana Menggunakan Jeruk Nipis untuk Perawatan Kulit, 4+ Cara Bikin Wajah Cerah Alami Bebas Noda Hitam

  • Gunakan Air Mawar  sebagai Toner

Setelah digunakan sebagai pembersih wajah, Air mawar viva bisa digunakan sebagai toner. Air mawar viva ini memberikan manfaat untuk melembabkan kulit, menetralkan ph kulit dan menyegarkan kulit.

Adapun caranya yaitu dengan menuangkan pada kapas kemudian diusap secara perlahan atau menuangkan langsung ke telapak tangan kemudian diaplikasikan pada wajah dengan cara ditepuk secara perlahan.

  • Gunakan Air Mawar sebagai Campuran Masker dan Scrub

Selanjutnya ketika Anda ingin  menggunakan masker atau scrub wajah, bisa mencampurkannya dengan Air Mawar Viva sebagai pelarutnya.

0 Komentar