Kemudian, gunakan gel bahan alami ini tersebut di wajah. Lalu, diamkan selama 15 menit. Jangan lupa akhiri dengan membersihkannya menggunakan air bersih. Lakukan minimal dua kali seminggu ya untuk merasakan efek makismalnya.
2. Dicampur dengan Madu
Lidah buaya juga bisa dicampur dengan madu. Anda bisa jadikan dua bahan alami ini sebagai masker wajah harian yang aman digunakan.
Caranya sangat mudah. Cukup campurkan 1 sendok gel aloe vera dan 1 sdm madu murni. Kemudian, aduk rata dan oleskan pada seluruh bagian wajah.
Baca Juga:Apakah Air Mawar Viva Jika Digunakan Setiap Hari Bisa Hilangkan Flek Hitam dan Wajah Kembali Glowing? Usia 40 Tahun Wajib Tahu Manfaat Air MawarKTT G20 EMPOWER di India Fokuskan pada Peran Perempuan dalam Percepatan Pembangunan
Biarkan meresap selama 20 menit. Akhiri perawatan satu ini dengan membersihkan wajah menggunakan air hangat. Pastikan kamu melakukan cara ini minimal dua kali seminggu ya. Sehingga, hasilnya menjadi lebih maksimal dan putih lebih permanen.
3. Sebagai Pelembap
Ada juga cara yang lebih praktis memakai lidah buaya yaitu cukup dengan mengoleskannya saja di wajah. Ternyata, bahan alami ini juga bisa digunakan sebagai pelembap lho.
Kandungan baik di dalam bahan alami ini tak hanya memutihkan kulit, namun juga turut menutrisi dan melembapkannya sepanjang hari.
Kamu pun bisa menggunakan bahan alami ini sebelum menggunakan riasan atau sehabis mencuci muka. Sehingga, kulit terhidrasi dengan maksimal.
4. Scrub Wajah ditambah Gula Aren
Lidah buaya bisa dipakai sebagai sebagai scrub wajah. Seperti diketahui, bahan alami ini juga dapat membantu mengangkat dan menghilangkan sel kulit mati yang menumpuk. Selain iu, aman digunakan sebagai eksfoliator sehari-hari.
Namun, jika ingin lebih efektif hasilnya, kamu bisa mencampurkannya dengan gula aren. Kandungan di dalamnya pun memiliki fungsi yang sama sebagai eksfoliator. Diketahui, ketika keduanya dicampurkan juga bisa membantu mengatasi warna kulit yang tidak merata.
Cara membuat scrub ini juga mudah. Cukup masukan 1 sendok gel aloe vera dan 1 sdm gula aren ke dalam mangkuk. Selanjutnya, aduk hingga rata dan oleskan ke seluruh wajah. Jangan lupa pijat dengan lembut dan perlahan. Sehingga, kamu bisa merasakan kotoran wajah yang berjatuhan.
Baca Juga:TERNYATA SEGAMPANG ITU! Begini Cara dan Waktu yang Tepat Pakai Bedak Kelly agar Flek Hitam Kabur + Wajah Glowing SeketikaSEGAMPANG ITU!! Begini Cara Membuat Masker Lidah Buaya dan Telur Ayam Kampung untuk Memutihkan Wajah dengan Cepat, Malam Dipakai Pagi Sudah Glowing
Demikianlah ulasan Apakah Lidah Buaya dan Gula Aren Bisa Bikin Kulit Wajah Cerah Glowing Seperti Artis Korea? Berikut Cara Memakai Lidah Buaya Untuk Kecantikan Kulit. Semoga bermanfaat.