Cara Membuat Puding Agar Tidak Cepat Berair Dan Enak Saat Di Makan

CARA AGAR PUDING TIDAK BERAIR DAN TIDAK BASI BIAR PAS DI MAKAN OLEH KITA
CARA AGAR PUDING TIDAK BERAIR DAN TIDAK BASI BIAR PAS DI MAKAN OLEH KITA
0 Komentar

4 . Menjaga Puding Tetap Fresh

Pastikan puding yang dihidangkan masih dalam keadaan fresh, jangan biarkan puding terlalu lama disajikan maka puding akan menjadi lembek. Untuk menjaga puding tetap fresh maka dapat dilakukan dengan cara membuat puding kurang lebih 3 jam sebelum di sajikan.

5 . Jangan disimpan terlalu lama

Ada baiknya kita membuat puding tidak jauh dari waktu penyajian. Ini bertujuan agar puding tidak terlalu lama di simpan. Puding yang terlalu lama di simpan bisa membuat makanan ini berair. Nggak perlu menyimpan puding di freezer dan cukup letakkan di kulkas saja.

 

0 Komentar