Gak Cuma Bikin Kulit Cerah, Orang Bijak Wajib Tahu Manfaat dan Efek Samping Minyak Zaitun Sebelum Menggunakannya

manfaat dan efek samping minyak zaitun
0 Komentar

Minyak zaitun akan bercampur sempurna dengan minyak dan makeup yang Anda kenakan. Inilah mengapa minyak zaitun dapat digunakan untuk menghapus makeup.

4. Melembapkan

Sesuai dengan klaimnya, minyak zaitun dari Wardah merupakan pelembap alami yang dapat memberikan kelembapan pada kulit.

Manfaat ini utamanya akan dirasakan pada kulit yang kering. Sifat melembapkan dari minyak zaitun memang belum banyak dibuktikan secara ilmiah, namun banyak yang percaya minyak zaitun memiliki sifat tersebut.

Baca Juga:Inilah Cara Mencerahkan Wajah Dengan Photoshop, Makin Pede Upload Foto Sendiri di Media SosialBerikut 2 Petunjuk yang Benar Menggunakan Air Mawar Viva untuk Flek Hitam + Bikin Wajah Cerah Maksimal

Kulit yang lembap akan otomatis terasa lebih kenyal dibandingkan dengan kulit kering. Kekenyalan ini didapat karena minyak alami kulit dijaga agar tetap seimbang oleh minyak zaitun.

6. Menghilangkan Stretch Mark dan Bekas Luka

Stretch mark dan luka goresan juga bisa dihilangkan dengan penggunaan rutin minyak zaitun. Hal ini karena kandungan vitamin dan antioksidan dalam minyak zaitun tersebut.

7. Massage Oil

Minyak zaitun Wardah berguna juga sebagai massage oil. Caranya cukup tuangkan produk ini pada kedua tangan, lalu aplikasikan pada wajah dengan gerakan memijat lembut.

8. Menghilangkan Mata Panda

Minyak zaitun dapat membantu menghilangkan mata panda. Karena minyak zaitun kaya akan vitamin dan antioksidan yang sangat bermanfaat bagi kulit.

Salah satu vitamin yang terkandung dalam minyak zaitun adalah vitamin E. Vitamin E merupakan bahan yang penting dalam menutrisi kulit dan mengurangi tampilan mata panda.

Cara gunakannya perlahan pada area sekitar mata. Khususnya bagian yang hitam pada mata menggunakan kapas atau jari yang bersih.

Pijat ringan dengan gerakan memutar, lalu diamkan semalaman. Cara ini memang tidak dapat mengantarkan pada hasil yang instan.

0 Komentar