RADARCIREBON.ID – Malam hari adalah golden hour dalam menggunakan rangkaian perawatan kulit yang wajib kalian ikuti.
Mungkin sebagian besar dari kalian selalu mengikuti rutinitas menggunakan rangkaian perawatan kulit.
Tapi apakah kalian tahu bahwa menggunakan rangkaian perawatan kulit yang terbaik adalah di waktu malam hari sebelum tidur.
Baca Juga:5 Arti Mimpi Gigi Bawah Copot Sebelah Kiri, Benarkah Jadi Pertanda Buruk? Yuk Simak!5 Arti Mimpi Gigi Geraham Bawah Copot, Akhirnya Ada Respon dari Crush
Mengapa demikian? Karena pada waktu tersebut, proses regenerasi kulit menjadi lebih baik dibandingkan siang hari.
Selain itu dengan tingkat absorpsi atau penyerapan yang lebih baik akan meningkatkan keefektivitasan dari pengguaan skincare di malam hari.
Perawatan kulit adalah investasi jangka panjang untuk menjaga kesehatan dan kecantikan kulit Anda.
Salah satu momen penting dalam perawatan kulit adalah saat malam hari, ketika kulit beristirahat dan memulai proses regenerasi alaminya.
Rangkaian perawatan kulit malam hari yang tepat dapat memberikan manfaat maksimal saat Anda tidur.
Rangkaian Perawatan Kulit di Malam Hari Sebelum Tidur yang Wajib Dilakukan
Dalam artikel ini, kami akan membahas langkah-langkah penting dalam rangkaian skincare malam hari untuk membantu Anda mendapatkan kulit yang sehat dan bersinar.
Urutan pemakaian skincare malam harus benar-benar tersusun tahapannya dengan benar, tidak bisa langsung menumpuk produk begitu saja.
Baca Juga:Cukup 5 Langkah Bikin Wajah Putih Berseri, Ikutin Urutan Penggunaan Air Mawar Viva Sebagai Toner BerikutIngin Kulit Makin Cerah Bebas Noda Hitam? Inilah 5 Cara Pembuatan Racikan Air Mawar Viva dengan Bahan Lain
Sebab hal ini akan menyebabkan manfaat dari produk perawatan wajah jadi kurang bekerja dengan baik.
Oleh karena itu berikut akan dijelaskan urutan penggunaan skincare malam yang benar, agar wajah bersih, cerah, dan glowing maksimal.
Atau bila tidak berhias bersihkan wajah dari kotoran dengan menggunakan air bersih atau sabun pembersih wajah.
Jika menggunakan produk pembersih wajah, gunakan produk yang sesuai dengan jenis kulitmu, agar terhindar dari iritasi wajah.
Lalu tuangkan pada kapas wajah yang bertekstur lembut dan higienis, usapkan kapas tersebut yang telah di basahi produk pembersih wajah hingga rata pada permukaan kulit wajah.