Inilah 4+ Solusi Mengatasi Uban pada USIA 40 TAHUN tanpa Pewarna Kimia, Cukup Gunakan 5 Bahan Alami Ini

usia-40-tahun
Sejumlah bahalan alami bisa digunakan untuk mengatasi uban di usia 40 tahun. Foto: Dok
0 Komentar

Cara penggunaannya juga tidak sulit. Minyak zaitun dapat digunakan sebagai masker rambut dengan cara meratakan dari akar hingga ujung rambut.

Agar hasilnya lebih maksimal, tambahkan suplemen vitamin E ke dalam minyak zaitun sebelum digunakan. Setelah diaplikasikan, pijat lembut kulit kepala selama sekitar 10 menit, kemudian biarkan masker bekerja selama 30 menit sebelum dibilas dengan sampo.

4. Rendaman Ketumbar

Pendakwah dan praktisi pengobatan sunah Indonesia, Dr. Zaidul Akbar telah mengulas manfaat ketumbar sebagai solusi untuk mengatasi uban.

Baca Juga:Rahasia Kulit Wajah Glowing dengan Campuran Minyak Zaitun dan Jeruk Nipis, Perhatikan 9+ Langkah MenggunakannyaSemarak Acara Puncak Peringatan HUT Mahkamah Agung ke-78 di PN Sumber Kabupaten Cirebon

Salah satu metode yang dapat dicoba adalah merendam biji ketumbar asli dalam air semalaman, kemudian konsumsi air rendaman tersebut di pagi hari.

5. Campuran Teh dan Garam

Gabungan antara teh dan garam juga bisa dijadikan alternatif. Teh memiliki kandungan antioksidan, vitamin C, E, dan polifenol yang memberikan nutrisi kepada rambut, melindungi dari kerusakan, serta membantu mengurangi uban.

Rendam teh dalam air hangat semalaman, lalu gunakan air rendaman tersebut untuk membilas rambut di pagi hari. Diamkan beberapa saat sebelum dibilas dengan air bersih atau keramas. Jika menginginkan penggunaan garam, campurkan dengan teh yang telah basi sebelum diaplikasikan pada rambut.

Namun, penting untuk diingat bahwa beberapa individu mungkin memiliki kulit kepala yang sensitif terhadap garam, maka perhatikan reaksi kulit kepala Anda.

Perlu diingat bahwa hasilnya tidak akan tampak instan, dan beberapa kali pengulangan diperlukan agar perubahan yang signifikan dapat terlihat pada rambut Anda bebas uban tanpa pewarna kimia. Penasaran? (***)

 

0 Komentar