Selain tahan lama, lipstik matte yang bagus umumnya bisa menyamarkan garis bibir. Kamu pun bisa mencoba mousse lip cream berikut yang diklaim bisa membuat tampilan MLBB.
Disebut tahan hingga 12 jam, item seharga Rp 30 ribuan berikut punya tekstur mousse yang ringan dan dilengkapi ekstrak cocoa butter dan strawberry yang melembapkan, menutrisi, dan mengangkat sel kulit mat.
5. Foccalure 2 in 1 Liquid Lipstick
Foccalure menawarkan lipstik dengan dua jenis tekstur dalam satu kemasan. Perona bibir Rp 60 ribuan berdesain double-end & double-shade itu hadir dengan hasil akir matte dan velvet.
Baca Juga:4 Varian Bedak Make Over Terbaik, Buat Make Up Mu Tahan Lebih LamaWajib Tahu Ini Dia 4 Rekomendasi Bedak Padat yang Cocok untuk Anda yang Masih Usia Remaja
Intense Liquid Matte dual stick menghasilkan tampilan super matte finish dan membuat bibir terasa lebih full dalam 16 jam, anti crack, dan anti-transfer.
Sedangkan Ultralight Misty Velvet dual stick menghadikan kesan lebih lembut misty velvet yang mudah di blend, ringan, dan tidak terasa lengket atau berat di bibir.
6. Wardah Colorfit Lip Paint
Colorfit Last All Day Lip Paint ini juga diklaim bisa tahan hingga 12 jam. Edisi Around the World LIMITED EDITION ini patut dikoleksi karena motifnya yang cantik.
Lipstik halal dengan formula non-transfer itu juga menawarkan warna yang intens sehingga bisa makeup lebih terlihat bold.
Item ini dijual Rp 55 ribuan.
7. OMG Oh My Glam Matte Kiss Lip Cream
Opsi lipstik tahan lama ini cocok sebagai base ombre untuk kulit sawo matang. Item seharga Rp 25 ribuan ini dikatakan dapat memberikan hasil yang intense, tidak transfer, dan matte sehingga cocok jadi warna dasar.
Adapun kandungan vitamin E dan jojoba oil yang melembapkan. Sebagai base ombre untuk kulit sawo matang, varian Latte paling difavoritkan.
Demikianlah Artikel Terbaru Mengenai Info Terbaru Tentang 7 Rekomendasi Lip Cream yang Awet Seharian dan Tahan Lama Dijamin Nggak Bikin Bibir Kering Seharian