Rekomendasi 10 Serum Wajah Untuk Usia 45 Tahun Ke Atas, Gunakan Ini Untuk Tampak Awet Muda

Rekomendasi 10 Serum Wajah Untuk Usia 45 Tahun Ke Atas
Rekomendasi 10 Serum Wajah Untuk Usia 45 Tahun Ke Atas Foto: Screenshoot - Radarcirebon.id
0 Komentar

CIREBON, RADARCIREBON.ID – Berikut ini rekomendasi 10 serum wajah untuk usia 45 tahun ke atas yang wajib Anda coba agar nampak awet muda.

Menginjak usia 45 tahun ke atas, perubahan kulit semakin sering terjadi seperti munculnya kerutan, garis-garis halus dan tanda penuaan lainnya.

Untuk itu, Anda perlu menggunakan serum wajah yang diformulasikan khusus untuk usia 45 tahun ke atas.

Baca Juga:Polusi Udara Memburuk, Begini Cara Membersihkan Wajah Dengan Lidah Buaya Agar Wajah Putih Bersih MaksimalDari Batavia Hingga Jakarta, Polusi Udara Jakarta Masalah Yang Tak Usang

Anda dapat menggunakan serum wajah ini sebagai rutinitas perawatan kulit agar tetap sehat dan ternutrisi dengan baik.

Ada begitu banyak produk serum wajah yang tersedia di pasaran dari berbagai merek dan beragam formula.

Pada ulasan ini akan diulas secara singkat bagaimana cara memilih serum wajah yang cocok digunakan untuk usia 45 tahun ke atas dan merekomendasikan produk serum wajah yang bisa Anda pilih.

Elastisitas dan fleksibilitas kulit menginjak usia 45 tahun ke atas kian berkurang sehingga menimbulkan kerutan dan garis wajah yang semakin jelas terlihat.

Bahkan tidak hanya itu, akan muncul pula tanda penuaan lainnya hingga masalah kulit kering. Berbagai masalah kulit tersebut sering dialami seiring bertambahnya usia matang.

Meskipun begitu, bagi Anda yang sudah berusia 45 tahun ke atas, Anda dapat mengurangi dan meminimalisir tanda penuaan dengan menggunakan serum wajah secara rutin dan benar.

1. Pilih serum yang mengandung konsentrasi bahan aktif yang tinggi.

2. Gunakan serum dengan kandungan probiotik yang baik untuk membantu meratakan tekstur kulit.

0 Komentar