3.Masker Wajah
-Campurkan jus jeruk nipis dengan beberapa tetes minyak zaitun.
-Oleskan campuran ini ke seluruh wajah dan leher.
-Diamkan selama 15-20 menit.
-Bilas dengan air hangat dan keringkan dengan handuk lembut.
-Masker ini dapat membantu mencerahkan dan menghidrasi kulit.
Simak juga artikel lain mengenai jeruk nipis Wajah Makin Cantik dan Glowing Setelah Menggunakan Masker Air Mawar Viva dan Jeruk Nipis, Berikut Cara Pakainya
Demikian artikel mengenai Perawatan Menggunakan Bahan Alami dari Jeruk Nipis dan Minyak Zaitun Bikin Wajah Kamu Cerah Bening dan Juga Glowing lho! Berikut Cara Pakainya.