Proses ini bisa berlangsung selama 20-30 menit atau hingga kelopak mawar kehilangan warna dan air yang dihasilkan memiliki aroma mawar yang kuat.
6.Penyimpanan Air Mawar
Setelah mendapatkan air mawar, saring jika diperlukan untuk menghilangkan partikel kelopak yang mungkin masih ada.
Tuangkan air mawar ke dalam botol yang bersih dan rapat.
Simpan di tempat sejuk dan gelap. Jika ingin menjaga kesegarannya lebih lama, Anda bisa menyimpannya di dalam kulkas.
Air mawar buatan sendiri dapat digunakan untuk berbagai keperluan, seperti toner wajah, atau sebagai pengharum ruangan,
Baca Juga:Begini Cara Membuat Air Mawar Ala Rumahan Untuk Wajah, Buat Wajah Bening Cerah dan Juga Glowing, Begini Cara Buat dan PakainyaBuat Wajah Kinclong Berseri- Seri Berikut Sederetan Urutan Menggunakan Air Mawar Viva Sebagai Skincare Harian
Demikianlah artikel mengenai Ikuti Cara Membuat Air Mawar Sendiri Di Rumah, Buat Wajah Bening Cantik dan Juga Glowing, Ikuti Cara Buat dan Pakainya Disini.