RADARCIREBON.ID – Banyak produk pemutih wajah yang beredar dipasaran. Rata-rata mengklaim dapat memutihkan wajah dalam waktu singkat.
Selain produk pabrikan, ternyata pemutih wajah bisa dibuat sendiri loh. Dengan bahan utama air mawar Viva.
Pemutih wajah sangat diperlukan untuk membuat wajah menjadi glowing, sekaligus dapat membuat kepercayaan diri meningkat.
Baca Juga:CPNS dan PPPK 2023 Hitungan Hari, Kota Cirebon Butuh 733 Pegawai, Simak Syarat dan Cara Daftarnya DisiniDibanderol 6 Jutaan, Apple Watch Series 9 Sudah Bisa Dipesan, Simak Spek Terbarunya Disini
Untuk krim pemutih ini cocok digunakan untuk semua jenis kulit termasuk yang memiliki jenis kulit yang berjerawat dan sensitif, berminyak, kering dan kombinasi.
Berikut akan dijelaskan apa saja bahan-bahannya dan cara pemakaiannya. Simak artikel ini hingga hingga akhir ya.
Bahan yang dibutuhkan:Â Viva air mawar dan Fair & Lovely
1) Tuang Fair & Lovely sekitar 1 sdt ke dalam wadah kecil yang sudah disiapkan tadi.
2) Lalu tuangkan 3 tetes Viva air mawar ke dalam wadah yang sudah berisi Fair & Lovely.
3) Aduk kedua bahan tersebut sampai tercampur rata dan membentuk seperti pasta.
6) Gunakan setiap hari sebelum tidur, dan setelah bangun pagi langsung bilas wajah pakai face wash.
7) Hasilnya terlihat lebih fresh, lembab, putih dan lebih glowing daripada sebelumnya.
Baca Juga:Perkiraan Cuaca Jumat 15 September 2023, Wilayah Cirebon Cerah Berawan, Potensi Angin KencangTendik Wajib Catat, Inilah Syarat Dokumen dan Proses Sertifikasi Dosen 2023
Perlu diketahui, Fair & Lovely memiliki banyak manfaat seperti mengandung multivitamin untuk mencerahkan kulit, memutihkan kulit, membersihkan kulit, melembutkan kulit, menghaluskan kulit, melembabkan kulit, serta menutrisi kulit.