Menurut dia, kehadiran KCJB merupakan salah satu wujud komitmen pemerintah untuk memberikan layanan yang modern dan fokus terhadap solusi transportasi yang efisien dan aman bagi masyarakat.
“Ini juga merupakan salah satu dari peningkatan pelayanan transformasi 4 tahun BUMN,” kata dia dalam keterangan tertulisnya, Senin 18 September 2023.
Dengan beroperasi Kereta cepat yang menghubungkan Jakarta-Bandung yang berjarak 142,3 km, menjadikan dua kota ini layaknya sebagai kota komuter.
Baca Juga:Pelamar Wajib Tahu, Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 Mundur, BKN: Terkait Verval dan FormasiTips Membuat Wajah menjadi Glowing dan Awet Muda, Cukup Pakai Masker Campuran Kopi dan Air Mawar, Berikut Cara Buatnya
Dimana, untuk waktu tempuh antara Stasiun Halim – Stasiun Padalarang hanya membutuhkan waktu sekitar 27 menit.
Demikian informasi terbaru terkait pendaftaran penumpang Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) tahap 2 yang saat ini sudah dibuka. Semoga bermanfaat. (*)