Caranya sama seperti sebelumnya, iris tipis-tipis buah timun lalu diblender. Setelah timun berubah menjadi jus, kemudian oleskan secara perlahan ke seluruh tubuh agar kulit tampak lebih segar dan bersih.
4. Memperkuat Rambut dan Kuku
Manfaat berikutnya dari buah timun yakni dapat memperkuat pertumbuhan rambut dan kuku.
Hal ini disebabkan di dalam timun terdapat banyak kandungan silika yang baik untuk perawatan serta pertumbuhan kuku dan rambut.
5. Membantu Mengurangi Keriput
Baca Juga:USIA 40 Wajah Glowing Pilih 5 Cara Ampuh Kombinasi Air Mawar Viva dengan Bahan Alami Berikut! Kulit Wajah Cerah Bebas Flek Hitam dan KerutanNaskah Kultum Maulid Nabi Muhammad 2023: Kisah Sejarah Nabi dengan Bahasa yang Sederhana dan Mudah Dipahami
Bagi detikers yang khawatir mengalami keriput di wajah, buah timun bisa jadi solusinya. Soalnya, biji yang terdapat di dalam timun mengandung potasium dan vitamin E yang membantu mengurangi keriput, garis halus, noda, dan tanda penuaan lainnya di kulit.
6. Mengurangi Flek Hitam
Manfaat timun selanjutnya bagi kecantikan wajah adalah mengurangi Flek hitam. Berkat sejumlah kandungan vitamin dan nutrisi di dalam timun, hal ini dapat mengurangi efek bintik hitam yang bikin kamu kurang percaya diri.
Cara penggunaannya cukup mudah, kamu bisa menggunakan buah timun sebagai masker wajah alami.
Pertama, cuci sampai bersih buah timun dengan air, setelah itu potong menjadi beberapa bagian lalu diblender atau bisa diparut menggunakan pautan keju.
Setelah diblender tambahkan air mawar viva secukupnya. Aduk sampai merata dan gunakan kuas untuk mengaplikasikannya ke wajah. Diamkan kurang lebih 10 menit lalu bilas sampai bersih.
Gunakan secara teratur 2 sampai dengan 3 kali seminggu, wajah kamu akan kembali kencang dan bebas flek hitam. Cocok digunakan untuk usia 40.
7. Mengatasi Jerawat
Kandungan vitamin C di dalam buah timun juga bermanfaat untuk mengatasi jerawat lho detikers.
Baca Juga:INI SOLUSI! Program Pinjaman Uang Muka Perumahan (PUMP) dari BPJS Ketenagakerjaan Membantu Karyawan yang Ingin Memiliki RumahMiliki Wajah Putih Berseri di Usia 40 Tahun, Bebas Flek Hitam dan Keriput Hanya Gunakan Campuran Air Mawar Viva dan Minyak Zaitun, Intip 9 Trik Menggunakannya
Cara menggunakannya juga praktis, gunakan masker dari timun dan oleskan ke wajah secara rutin saat sebelum tidur.
Agar lebih cepat mengatasi jerawat yang membandel, kamu bisa menambahkan perasan jeruk nipis ke dalam masker timun.
Demikianlah artikel USIA 40 Ingin Wajah Cerah Glowing! Cukup Gunakan Masker Timun dan Air Mawar Viva 2X Seminggu, Bye Bye Flek Hitam dan Jerawat, Wajah Halus Kencang Tidak Keriput. Semoga bermafaat.