3. Bakso Kumis Perumnas Rajawali
Bakso Kumis Perumnas Rajawali juga salah satu bakso enak di Cirebon. Lokasinya ada di Jl Rajawali Raya, Kecamatan Harjamukti, Kota Cirebon, atau seberang Kurnia Jaya Motor.
Untuk jam operasional, Bakso Kumis Perumnas Rajawali ini buka mulai jam 10.00 WIB sampai 21.00 WIB.
4. Bakso Pak Edi
Bagi Anda yang suka dengan makanan bakso Urakan, bisa pesan di Bakso Pak Edi. Kunjungi tempatnya di Jalan Kesambi Dalam Nomor 50, Jagasatru, Kecamatan Pekalipan, Kota Cirebon, Jawa Barat.
5. Bakso Gepeng Veteran
Baca Juga:Anak Buahnya di PMJ Serius Tangani Kasus Dugaan Pemerasan Pimpinan KPK ke Syahrul Yasin Limpo, Kapolri Bilang BeginiPendaftaran CPNS Ditutup 9 Oktober 2023, Ini Update Jumlah Pelamar hingga H-1 Penutupan
Bakso ini buka hari Senin sampai Jumat, dengan jam buka mulai pukul 09.00 WIB sampai 21.00 WIB. Sementara pada hari minggu tutup.
Dinamakan atau disebut juga Bakso Gepeng Veteran karena lokasinya di Jalan Veteran, Kota Cirebon.
Lebih tepatnya, bakso ini ada di halaman Indomaret Jalan Veteran, bersebelahan persis dengan Hotel Permata Hijau, tak jauh dari Markas Polres Cirebon Kota.
6. Bakso Balungan Ampera Joyo
Bakso Balungan Ampera menyajikan menu yang beragam seperti bakso, iga, hingga mie ayam.
Lokasinya berada di Jalan Garuda, Kelurahan Pekiringan, Kecamatan Kesambi, Kota Cirebon, Jawa Barat.
7. Bakso Sidodadi Kesambi
Selain bakso, Anda juga bisa memesan menu makanan lainnya seperti mie ayam.
Lokasinya berada di Jl. Kesambi Nomor 61, Kesambi, Kecamatan Kesambi, Kota Cirebon, Jawa Barat.
8. Bakso Tridara Mas Ala
Baca Juga:Biar Gak Gampang Sakit, Yuk Rutin Minum Jeruk Nipis Hangat, Punya 6 Manfaat yang Sangat Baik untuk TubuhInilah Merk Shampo Harga 7 Ribu Bikin Uban Tertutup Sempurna, Rambut Jadi Hitam Berkilau Sepanjang Hari
Selain menu bakso dan mie ayamnya, Anda juga dapat memesan menu sop balungan.
Lokasinya berada di Perumnas Gunung Lawu Nomor 144, Larangan, Kecamatan Harjamukti, Kota Cirebon, Jawa Barat.
9. Bakso Masno Kanggraksan