Info Menarik Seputar Tanaman Myrtus

Tanaman Myrtus
Tanaman Myrtus
0 Komentar

  • Myrtus Nivelley

Myrtus nivelley atau yang dikenal dengan murad sahara adalah salah satu jenis myrtus yang terdapat di gurun sahara dan merupakan myrtus yang sangat tahan terhadap panas.

Myrtus nivelley banyak ditemukan di daerah pegunungan tiberias atau di pegunungan algerian. Myrtus nivelley banyak digunakan sebagai obat tradisional bagi orang-orang disekitar.

4. Kandungan Gizi Pada Myrtus

Berikut ini kandungan gizi pada buah myrtus mentah

Baca Juga:3 Fakta Asam Jawa Ternyata Tanaman Obat yang Penuh KhasiatKenapa Agama Islam Melarang 7 Tanaman ini Ditanam di Rumah Anda Mau Tahu Penyebabnya Apa Baca Artikel ini

NamaJumlahUnit
α-Pinene17.87%
Linalool16.98%
α-Terpineol9.41%
Geranyl Acetate7.54%
Myrtenyl Acetate0.53%
Mycerene0.54%
Linalyl Acetat1.71%
Caryophyllen Oxide0.23%
Humulene Oxide0.62%
Geraniol1.38%

Tumbuhan myrtus merupakan tumbuhan yang sering kali digunakan sebagai obat herbal karena memiliki kandungan gizi yang dapat memberikan kesembuhan ataupun mencegah penyakit.

Salah satu kandungan senyawa yang terdapat pada myrtus adalah linalool yang dapat membunuh bakteri pada tubuh.

Berkat kandungan linalool ini, myrtus digunakan dalam membersihkan luka terbuka agar tidak terjadi infeksi pada luka terbuka

5. Manfaat Myrtus Untuk Kesehatan

Myrtus selain dikenal sebagai tanaman hias juga dikenal sebagai bahan obat herbal yang dapat memberikan manfaat baik untuk kesehatan tubuh. Berikut ini beberapa manfaat myrtus untuk kesehatan :

  • Sebagai Antiseptik

Myrtus diketahui dapat digunakan sebagai antiseptik bagi luka yang terbuka. Luka yang terbuka rentan terkena infeksi oleh bakteri dan dapat menyebabkan bertambah parahnya sebua luka, namun dengan menggunakan myrtus luka tersebut dapat terhindar dari infeksi bakteri.

Hal ini dikarenakan myrtus mengandung senyawa yang dapat efektif membunuh bakteri penyebab infeksi pada luka, senyawa tersebut bernama linalool.

Linalool merupakan senyawa yang terdapat pada tumbuhan yang memiliki aroma khas dan dapat membunuh bakteri

Baca Juga:Ini Dia 5 Kiat Sukses Jualan Skincare Pria di Sosial Media ala Bro GamalManfaat dan Cara Penggunaan Chamomile untuk Atasi Kulit Sensitif

  • Penutup Luka Atau Astringent

Myrtus juga sering kali digunakan sebagai bahan astringent untuk membersihkan wajah.

Perlu diketahui, astringent adalah salah satu produk kecantikan atau obat yang berguna untuk mempercepat penutupan pori-pori pada kulit.

Hal ini dikarenakan myrtus memiliki kandungan pinene dan linalool yang dapat membuat jaringan pada kulit untuk berkontraksi yang menyebabkan tertutupnya luka lebih cepat ataupun menutup pori-pori pada kulit

  • Sebagai Penenang
0 Komentar