Accu pada kendaraan konvensional tidak terlalu berpengaruh pada mobilisasi kendaraan yang bergantung pada bahan bakar minyak, kecuali untuk perjalanan malam hari yang banyak menggunakan sistem kelistrikan.
Mengingat kendaraan listrik belum masif sebagai kendaraan massal maka sparepart seperti baterai harus dibeli dengan cara dipesan. Itupun kebanyakan dipesan dari luar negeri sehingga harganya menjadi lebih mahal.
Akan sulit kamu menganalisa jarak tempuh dengan sisa daya pada baterai karena setiap kali digunakan akan menurunkan daya tahan baterai itu sendiri.
Baca Juga:Pelamar Wajib Tahu, Inilah Kisi-kisi Soal Tes SKD CPNS 2023, Totalnya 110 SoalBURUAN! iPhone 15 Sudah Bisa Dipesan 20 Oktober, Harga Cuma 16 Jutaan
4. Tenaga Mesin Terbatas
Layaknya kendaraan konvensional, kilometer pada speedometer tidak dibatasi namun tenaga mesinlah yang dibatasi. Satu hal yang pasti, tenaga yang dihasilkan sepeda motor listrik bergantung pada baterai.Â
5. Ukuran Dimensi Baterai yang Cukup Besar
Kelemahan sepeda motor listrik terakhir adalah ukuran dimensi baterai yang cukup besar dan berat. Hal ini menyebabkan rangka sepeda motor listrik terlihat lebih gemuk ketimbang sepeda motor konvensional.Â
Penyebabnya adalah ukuran dimensi baterai yang besar sehingga posisinya di bagian motor diletakkan dibawah jok agar mencapai seluruh bagian kelistrikan.
Demikian informasi terkait kelebihan dan kekurangan kendaraan modern yang tengah ramai dipasarkan, yaitu sepeda motor listrik. Semoga bermanfaat. (*)