RADARCIREBON.ID – Memiliki mata normal adalah dambaan setiap orang. Namun permasalahan terkait mata tidak akan jauh dari rabun jauh dan silinder, apasih perbedaannya?
Rabun jauh dan silindris adalah masalah penglihatan yang membuat seseorang kesulitan melihat secara jelas. Namun, rabun jauh dan silinder sebenarnya dua hal yang berbeda.Â
Dalam artikel ini akan dibahas perbedaan antara rabun jauh dan silinder yang perlu diketahui. Simak hingga tuntas ya.
Baca Juga:JANGAN KAGET, Selain Buahnya, Biji Pepaya Juga Ternyata Bisa Bikin Wajah Glowing PermanenApa Benar Shampo dan Sabun Membuat Mandi Junub Tidak Sah? Simak Pemaparan Gus Baha Berikut
Ketidak sempurnaan lengkungan kornea ini membuat pandangan menjadi kabur pada jarak dekat atau jauh.
Silinder atau silindris juga dapat membuat penglihatan menjadi berlapis, karena jaringan-jaringan di dalam bola mata seperti lensa dan syaraf terletak pada posisi yang miring. Selain itu, silindris dapat disebabkan karena kelengkungan kornea yang tidak teratur.
2. Minus disebabkan kelengkungan kornea yang parah, sedangkan silindris terjadi ketika beberapa bagian kornea melengkung dengan tidak normal.Â
3.Mata minus membuat seseorang memicingkan mata saat melihat dari jarak jauh. Sedangkan silindris membuat orang memicingkan mata agar fokus pada satu objek.Â